Title: Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu
link : Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu
Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu
Bahan-bahan :
- 150 gr ubi ungu kukus
- 150 ml santan
- 2 btr telur
- 150 gr gula
- 1/2 sdt sp
- 1/4 sdt vanili bubuk
- 150 gr terigu
- 1/2 btr kelapa muda parut
- Secukupnya garam
Cara Membuat Putu Ayu :
- Siapkan cetakan. Oles dg minyak dan beri parutan kelapa di bawahnya sambil ditekan agar padat. Blender ubi ungu dan santan. Sisihkan.
- Kocok telur,gula, sp, garam, vanili hingga mengembang dan kental berjejak.
- Masukkan terigu, gunakan mixer kecepatan rendah. Sebentar saja hingga rata.
- Masukkan ubi dan santan yg sdh diblender. Aduk rata.
- Tuang ke dalam cetakan. Kukus slm 15 mnt. Stlh matang, keluarkan dr cetakan dan siap dihidangkan.
Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu
Sekianlah artikel Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu kali ini, mudah-mudahan dapat memberi faedah untuk anda semua. baiklah, hingga jumpa di postingan artikel lainnya .
Anda sedang membaca artikel Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu pada website https://resepdimazt.blogspot.com/2019/12/resep-cara-membuat-putu-ayu-ubi-ungu.html
0 Response to "Resep Cara Membuat Putu Ayu Ubi Ungu"
Post a Comment